Pojok Sport
10 November 2021 00:26 WIB
Peparnas 2021 Dibuka Wapres Ditutup Presiden Jokowi, Menpora: Saya Kira Biasa Saja!
Menpora Zainudin Amali memastikan Peparnas 2021 Papua akan ditutup oleh Presiden Jokowi, 13 November mendatang
Menpora Zainudin Amali memastikan Peparnas 2021 Papua akan ditutup oleh Presiden Jokowi, 13 November mendatang
Pertandingan Peparnas XVI Papua 2021 cabang olahraga sepakbola CP yang mempertemukan Papua melawan Jawa Barat di Stadion Mahacandra Universitas Cenderawasih, Jayapura, Selasa, (9/11) berakhir dengan skor 5-1