Akui Kesulitan Deteksi Keberadaan Harun Masiku, Polisi Beberkan Penyebabnya
Karo Penmas Divisi Humas Polri Brigjen Pol Ahmad Ramadhan mengatakan, hingga saat ini pihaknya belum menerima laporan keberadaan buronan Harun Masiku
Karo Penmas Divisi Humas Polri Brigjen Pol Ahmad Ramadhan mengatakan, hingga saat ini pihaknya belum menerima laporan keberadaan buronan Harun Masiku
Buronan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Harun Masiku disebut-sebut berada di Malaysia
Nah, Sekretaris Jenderal (Sekjen) PDI-Perjuangan (PDIP), Hasto Kristiyanto mengaku gelisah jika ada anggota atau kader PDIP berurusan dengan KPK, baik saksi atau terlibat korupsi.
Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Firli Bahuri enggan mengomentari berbagai pemberitaan terkait Harun Masiku atau hasil survei terbaru Indikator Politik baru-baru ini. Malah ‘pamer’ prestasi KPK
Indonesia Corruption Watch (ICW) menduga ada kekuatan besar yang melindungi buronon korupsi Harun Masiku
Masyarakat Anti Korupsi Indonesia (MAKI) menyebut Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) hanya retorika saja jika mau menangkap buronan korupsi Harun Masiku.
Sekretaris NCB Interpol Indonesia Brigjen Amur Chandra menyampaikan bahwa red notice Harun Masiku sudah diterbitkan sejak satu bulan yang lalu.
Pelaksana Tugas (Plt) juru bicara KPK Ali Fikri mengatakan telah mengirim surat ke National Central Bureau (NSB) Interpol Indonesia.
Harun Masiku telah menjadi magnet bagi publik di Indonesia. Harun sudah 16 bulan hilang, padahal kata Kasatgas KPK, sinyal Harun Masiku ada di Indonesia.
Sudah lebih 1 tahun Harun Masiku memutus komunikasi total dengan istrinya Hildawati Djamrin yang menetap di Makassar, Sulsel. Istrinya pun akhirnya menceraikan DPO KPK ini
Kordinator Masyarakat Anti Korupsi Indonesia (MAKI) Boyamin Saiman mengaku mendapat informasi terbaru buronan koruptor Harun Masiku. Dia belum mati ternyata.
Kepulangan Habib Rizieq Shihab awal November lalu berujung kerumunan dan kegaduhan nasional. Jokowi dinilai telah gagal membangun konsolidasi sosial diantara elite.
POJOKSULSEL.com, MAKASSAR – Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Nurul Ghufron menegaskan, terus mencari keberadaan mantan caleg PDI Perjuangan, Harun…