Ecky Listiantho Akhirnya Ngaku Bunuh Angela Hindriati 2019, Missing Link 2 Tahun Berhasil Dipecahkan
Missing link jejak Angela Hindriati Wahyuningsih (54) yang hilang antara 2019 ke 2021 atau selama 2 tahun akhirnya dipecahkan polisi.
Missing link jejak Angela Hindriati Wahyuningsih (54) yang hilang antara 2019 ke 2021 atau selama 2 tahun akhirnya dipecahkan polisi.
Angela Hindriati Wahyuningsih yang menjadi korban mutilasi dari Ecko Listianto dimakamkan di TPU Kampung Kandang Jaksel dengan tata ibadah pemakaman Katolik.
Polisi ngaku menemukan motif baru Ecky Listianto mutilasi korban Angela Hindriati di Tambun Bekasi. Selama ini dugaan motif pembunuhan Angela lebih pada soal asmara.
Keluarga Angela Hindriati menduga motif pembunuhan Angela oleh Ecky Listiantho bukan karena asmara tapi karena ingin menguasai harta korban.
Kanit IV Subdit Resmob Ditreskrimum Polda Metro Jaya Kompol Tommy Haryono memberikan jawaban apakah Ecky Listiantho menyesal membunuh Angela Hindriati Wahyuningsih.
Seorang wanita berinisial A (35) mantan pacar Ecky Listiantho pada tahun 2017-2018, membuat pengakuan. Ecky ini kerap mengaku sebagai single father atau orang tua tunggal.
Fakta terbaru pembunuhan Angela Hindriati di Tambun Selatan, Bekasi, Jawa Barat. Ecky Listianto ternyata sempat ketakutan melihat jasad korban.
Polisi tak percaya begitu saja motif enggan diajak menikah dalam kasus pembunuhan Angela Hindriati Wahyuningsih (54) oleh tersangka Ecky Listianto (34).
Warga Lambangsari Tambun Bekasi yang ikut mengamankan Ecky Listianto memberi kesaksian saat-saat terakhir pria sadis itu sebelum dibawa ke Polda Metro Jaya.
Motif mutilasi di Bekasi terungkap. Ternyata antara korban Angela Hindriati (54) dan pelaku Ecky Listiantho (34) baru 7 bulan selingkuh dan korban memaksa pelaku menikahinya.