Nasional
24 November 2015 19:56 WIB
Jalur KRL Commuter Line Bogor-Jakarta Sudah Bisa Dilewati
24 November 2015 19:56 WIB
Setelah sempat tertahan di Stasiun Citayam Depok akibat longsor dan pohon tumbang, perjalanan KRL commuter line akhirnya bisa dilanjutkan.