Nasional
9 Agustus 2022 16:09 WIB
Dijadwalkan Kamis, Komnas HAM Tampak Ragu-ragu Periksa Irjen Ferdy Sambo, Katanya Masih Negosiasi
Komnas HAM tampak ragu-ragu mengagendakan pemeriksaan mantan Kadiv Propam Irjen Ferdy Sambo. Hal itu terlihat dari pernyataan Ketua Komnas HAM Ahmad Taufan Damanik.